Play Video

Cara Menggunakan PIP(Picture in Picture) Switcher Feelworld Livepro L1

Halo teman-teman, pada video kali ini kita akan belajar bagaimana cara menggunakan fitur PIP(Picture in Picture) di Switcher HDMI Feelworld Livepro L1. PIP(Picture in Picture) adalah sebuah fitur yang dapat menampilkan gambar dari 2 input yang tersambung ke switcher dalam satu tampilan output.

Tampilan PIP(Picture in Picture) ada banyak, biasanya sudah disediakan template posisinya oleh switcher itu sendiri, kita sebagai pengguna tinggal pilih sesuai kebutuhan. Contoh penerapan fitur ini yaitu misal kita ingin menampilkan materi/powerpoint/slideshow sekaligus dengan camera pemateri/narasumber di satu layar.

Catatan :

  • Mode T-BAR
  • Untuk pengguna switcher livepro l1, apabila di menu PIP(Picture in Picture) tidak ditemukan Layer A/B, silakan update firmware dulu ya.

Semoga bermanfaat

Subscribe
Notify of
guest
0 Comments
Oldest
Newest
Inline Feedbacks
View all comments